Samator Tantang Bank SumselBabel di Grand Final
SOLO – Tim Surabaya Bhayangkara Samator mendampingi Palembang Bank SumselBabel di grand final Proliga 2018 di Yogyakarta, Minggu (15/4), setelah melalui pertarungan dramatis menundukkan juara bertahan Jakarta Pertamina Energi dengan skor 3-2 (22-25, 25-21, 20-25, 35-33, 15-8) pada hari terakhir final four putaran kedua di …
Pertamina dan Bank BJB Buktikan Ketangguhannya
BANDUNG– Tim putri Jakarta Pertamina Energi dan Bandung Bank BJB Pakuan membuktikan sebagai tim tangguh dengan menutup seri pertama putaran kedua dengan dua kemenangan. Kedua tim mengungguli lawan-lawannya dalam lanjutan Proliga 2018 di GOR Purna Krida, Kerobokan, Kabupaten Badung, Bali, Minggu (4/3). Juara putaran pertama …
Tak Terkalahkan, Pertamina Juara Putaran Pertama
GRESIK – Tim putri Jakarta Pertamina Energi belum terkalahkan pada putaran satu Proliga 2018 dan berhak atas gelar juara putaran pertama, setelah mengalahkan Bekasi BVN 3-0 (25-17, 27-25, 25-15) pada laga terakhirnya di seri ketiga yang berlangsung di GOR Tri Dharma Gresik, Minggu (4/2). Dengan …
Komentar Terbaru